Awal Ramadhan seharusnya ditentukan dengan perhitungan karena waktu salat saja dapat ditentukan dengan perhitungan.
Pelaksanaan ibadah didasarkan pada dalil dan bukan pada keinginan atau sentimen muslim. Dalil menunjukkan bahwa salat dilakukan ketika tiba waktunya, sedangkan puasa diawali dan diakhiri dengan melihat Bulan sabit. Ada banyak cara mengetahui tibanya waktu salat, namun hanya ada satu cara melihat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar